Pembelian secara cash/tunai memang lebih murah dibandingkan secara kredit mengingat tidak adanya komponen biaya bank didalamnya. Namun apabila uang cash dalam jumlah banyak belum tersedia, tak ada salahnya mengambil kredit mobil Toyota.
Pada umumnya, pembiayaan kredit apapun selalu membutuhkan DP / uang muka. Besarnya uang muka rata-rata sebesar 20-30% dari nilai yang akan ditanggung. Hal ini sebagai tanda komitmen kemampuan Anda, sekaligus sebagai faktor resiko apabila kredit ternyata macet di angsuran kesekian.
Semisal Anda membeli mobil seharga 100 juta (seperti Agya yang sekitar 136 juta) artinya dari 100 juta tersebut, Anda harus menyiapkan uang muka sebesar 20-30 juta. Itu belum termasuk biaya administrasi bank, dan administrasi terkait lainnya (tergantung lembaga pembiayaannya). Adapun terkait syarat berkas, berikut yang perlu Anda siapkan.
Anda bebas untuk memilih lembaga pembiayan yang Anda inginkan. Baik yang syariah ataupun yang non syariah. Semua anda yang tentukan. Jika anda membutuhkan pertimbangan, sampaikan pada kami, dan kami akan senang untuk membantu memilihkan plan seperti apa yang tepat untuk Anda.
Untuk informasi lebih lengkap anda bisa menghubungi kami lewat klik tombol telepon atau whatsapp dibawah ini.
KUNCORO TOYOTA JOGJA
Telp/WA : 0818 266 246 (XL)
Telp/WA : 0812 2709 1975 (T-Sel)
NASMOCO JANTI
Atau Klik : https://bit.ly/Infotoyotajogja
Nasmoco Yogyakarta Janti
Jl. Ringroad Timur No.58A, Sorowajan,
Kec. Banguntapan, Bantul, DIY 55198a